Selamat Datang Di Midicasio

Selamat Datang Di Midicasio

Selamat datang selamat berbagi

selamat datang di blog discussion tentang keyboard khususnya Casio,saya disini akan men share seluruh yang saya tahu tentang semua seluk beluk keyboard casio dan brand lain,untuk informasi / pemesanan style keyboard silahkan hubungi : 083845339515 Facebook : Bimo Saputro Twitter @ABimoSaputro email : ardyan.bimo@gmail.com

enjoy surf !



Tuesday, July 15, 2014

Memainkan Sampling pada keyboard (sound modul) Sederhana,Mudah Cepat dengan OMB+Battery 3

ngabuburit iseng2 posting nih menghilangkan kejenuhan,pada posting sebelumnya saya sudah menyinggung masalah sound modul / sampling ini,tetapi mungkin masih bingung karena penjelasannya kurang lengkap (maaf kilat),nah kali ini saya akan langsung saja bagimana penerapannya kali ini,pada contoh ini saya menggunakan PC spek low end P4 2.8 GHz Ram 2GB soundcard onboard bawaan motherboard :

Alat dan Bahan :
1.Keyboard Contoler (opsional) bisa merek apa saja asalkan ada slot midi nya
2.Kabel Midi (opsional) untuk meng connect kan PC ke Keyboard
3.OMB (One Man Band) silahkan Googling saja untuk mencarinya
4.Battery 3 : googling saja yah :v
5.Yamaha XG Soft Synthesizer (untuk memperbaiki voice track dari style yg tidak sempurna) silahkan googling lagi :p :v
5.Drumkit Dangdut untuk Kit Battery : bisa di download sample nya di sini :  Download Kit Dangdut sumber link dari blog ini Sumber Link Untuk Kit Dangdut
6.Style Yamaha dangdut ekstensi STY,googling saja banyak :) usahakan download yang banyak karena tidak semua style cocok dengan kit dangdut nya,kalau mau cocok semua silahkan buat style sendiri sesuai dengan track pada kit battery nya dengan bantuan software pada CPA 9 + FruityLoops :v

Install semua software diatas

Note : output yang keluar bukan dari sound pada gimbot eh keyboard merupakan yg keluar dari software OMB dan Battery 3 ke line out komputer/laptop,untuk menghilangkan suara pada keyboard nol in volume keyboard nya atau di setting midi local nya di OFF kan

step:

1.a.Konek kan dulu keyboard dengan komputer

Nah apabila sudah siap semua silahkan buka OMB nya :

1.Load Style (saya tidak kasih penjelasan silahkan pelajari OMB nya sendiri)
2.Jika Sudah Klik Setting Seperti pada gambar
 3.Pastikan Midi In tercentang sesuai nama keyboard anda,karena saya menggunakan Casio maka opsinya ada USB Audio Device

4. Klik Midi Out..
5.Sesuaikan Channel,buffer,dsb Seperti Gambar ini lalu klik OK :
6.Masuk Plugiun NL Barttery 3 Seperti Gambar dibawah ini :

7.Buka Kit yang tadi kita download :
8.Terserah mau pilih yang ekstensi KT2 atau KT3,tapi berhubung software Battery yg saya punya corrupt hanya bisa buka kit yang KT2
jika sudah terbuka maka akan muncul kumpulan cell-cell drumkitnya:
Minimize Battery 3 Nya Lalu Coba Mainkan Style Nya,Jika dirasa ada suara balance yang tidak pas di telinga bisa masuk menu mixer dan atur volume velocity ataupun volume per track dari style nya
Menu Mixer pada OMB :

semoga membantu,maaf kalau banyak kekurangan,karena saya masih belajar juga masih gaptek tinggi :p selamat bermain :)